Home / Berita / Kriminal

Sabtu, 16 Maret 2019 - 08:28 WIB

14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus

Gambar Photo Munir

Gambar Photo Munir

Jakarta – Hari yang sama 14 tahun lalu, Munir Said Thalib meninggal di dalam pesawat yang mengantarnya ke Amsterdam, Belanda. Munir diracun di udara.

Pollycarpus Budihari Priyanto, seorang pilot senior Garuda Indonesia saat itu, ditangkap dan diadili. Dia divonis 14 tahun penjara, tetapi majelis hakim yang mengadilinya yakin ada dalang di balik pembunuhan Munir. Siapa?

Baca Selengkapnya  Puluhan Personel Polres Pulang Pisau Amankan Pawai Karnaval HUT RI Ke-79

Pertanyaan itu hingga Pollycarpus akhirnya bebas tahun ini pun belum terjawab. Presiden Joko Widodo (Jokowi) didesak mengambil tindakan.

“Kembali kami menegaskan negara belum mampu membongkar konspirasi dalam kejahatan ini.

Baca Selengkapnya  Kepala Desa Padi Terima Bantuan Dana BKD 2024, Pembangunan Kantor Desa Lantai Dua Terealisasi Baik

Pernyataan Presiden Joko Widodo bahwa kasus pembunuhan Munir adalah pekerjaan rumah yang harus diselesaikan masih sebatas janji tanpa bukti,” ujar salah satu aktivis HAM dari Kontras, Yati Andriani, di Jalan Kramat II, Senen, Jakarta Pusat, Jumat (7/9/2018).

Share :

Baca Juga

Berita

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Beserta Perangkat Desa Galam Berikan Himbauan Jaga Kebersihan Lingkungan

Berita

IRKORMAR _AUDIT STOCK OPNAME_ DI GUDANG DISMAT KORMAR

Berita

Irjen Andry: Direktorat PPA dan TPPO Harus Diisi Polwan Mumpuni

Berita

Polres Nganjuk Optimalkan KRYD Sebulan Tahapan Kampanye Pilkada 2024 Berjalan Kondusif

Berita

Hadiri Pelantikan Perangkat Desa, Babinsa Simpang Empat Berharap Pejabat Baru Dedikasikan Diri Demi Kepentingan Masyarakat.

Berita

Cek Ranmor Dinas, Polres Magetan Pastikan Kesiapan Pengamanan Pilkada 2024

Berita

Polsek Maliku Tingkatkan Himbauan Larangan Karhutla di Wilkumnya

Berita

Cooling System, Kapolresta Banyuwangi Silaturahmi ke PD Muhammadiyah Pererat Sinergitas Wujudkan Pilkada 2024 Damai