Home / Berita / BERITA UTAMA / INVESTIGASI / Otomotif / TNI / Uncategorized

Senin, 5 Februari 2024 - 20:22 WIB

Awali Februari, Komandan Wing Udara 1 Berikan Jam Komandan

Awali Februari, Komandan Wing Udara 1 Berikan Jam Komandan

Awali Februari, Komandan Wing Udara 1 Berikan Jam Komandan

 

TNl AL- Dispen Puspenerbal (5/2/2024).
Mengawali bulan Februari 2024, Komandan Wing Udara 1 Kolonel Laut (P) Dani Achnisundani memberikan pengarahan kepada seluruh Prajurit Wing Udara 1 dalam Jam Komandan yang digelar di Gazebo Markas Komando Wing Udara 1 Puspenerbal, Tanjungpinang, Senin (5/2/2024).

Kegiatan rutin yang dilaksanakan tersebut merupakan bentuk kepedulian pimpinan untuk membina prajurit dengan selalu mengingatkan akan hal-hal baik dan memberikan informasi penting bagi seluruh personel.

Danwing Udara 1 meyampaikan sebagai Prajurit harus memiliki rasa syukur terhadap apa yang didapat selama ini, lihatlah bagaimana perjuangan dari dulu sampai sekarang bisa berada dititik sekarang ini.

Baca Selengkapnya  Pererat Silaturahmi, Perwira Yonif 3 Marinir Anjangsana Ke Rumah Prajuritnya

Selain itu, Danwing Udara 1 menghimbau kepada seluruh prajurit untuk tetap netral dalam menghadapi pemilu yang akan dilaksanakan pada 14 Februari 2024

mendatang dan selalu siap sedia saat dibutuhkan untuk pengamanan Pemilu.

“Menjadi seorang prajurit merupakan hasil dari perjuangan yang tidak mudah. syukuri dengan apa yang sudah diraih, apa yang telah kita laksanakan akan memberikan hasil untuk kita, apa yang kita tanam dan rawat, kita akan memanen hasilnya,” terangnya.

Baca Selengkapnya  Kasdim 1613/Sumba Barat Pimpin Apel Pengecekan Anggota Kodim Seusai Cuti Bersama Hari Raya Idul Fitri 1445 H

Menurutnya, setiap personel memiliki permasalahan, hadapi dan selesaikan sampai tuntas masalah yang dihadapi, berusahalah menyelesaikan masalah dengan tampa menimbulkan masalah baru.

Tampak hadir seluruh perwira staf Mako Wing Udara 1 dan para Komandan Skuadron dijajaran Wing Udara 1 Tanjungpinang lainnya.bib

Share :

Baca Juga

Berita

Prajurit Petarung Yonif 4 Marinir Laksanakan Lomba Lari 8K Antar Kompi

BERITA UTAMA

Apel Pertama Setelah Cuti Lebaran, Seluruh Anggota Kodim 0901/Samarinda Laksanakan Halal Bihalal.

Berita

Polres Probolinggo Berhasil Gagalkan Pendistribusian 2 Ton Pupuk Bersubdi Secara Ilegal

Berita

Merasa Kebal Hukum, Judi Sabung Ayam di Belakang GOR Bakaran Tetap Beroprasi, Ada Siapa di Belakangnya?

Berita

Kenali dan jauhi “flexing” oleh Kejati Jatim

Berita

Polri Minta Masyarakat Waspadai Kejahatan Siber dengan Modus Email

Berita

Pekan Integrasi Siswa Satdik-1 dan Satdik-2 Resmi Di Tutup Ir Kodiklatal

Berita

Kejati Jatim Gelar Rangkaian Kegiatan Preventif Sambut Harkodia 2024