Home / Berita / BERITA UTAMA / INVESTIGASI / Otomotif / TAG / TNI / Uncategorized

Rabu, 3 April 2024 - 09:10 WIB

Danyonif 6 Marinir Berikan Bingkisan THR Kepada Seluruh Prajurit Nanggala

Berikan Bingkisan THR Kepada Seluruh Prajurit Nanggala

Berikan Bingkisan THR Kepada Seluruh Prajurit Nanggala

 

SINDORAYA.COM Jelang lebaran, Komandan Batalyon Infanteri 6 Marinir (Danyonif 6 Mar) Letkol Marinir Rismanto Manurung, M.Tr. Opsla., CTMP

didampingi Ketua Ranting D Cabang 2 Korcab Pasmar 1 Ny. R Manurung memberikan bingkisan Tunjangan Hari Raya (THR) Idul Fitri 1445 Hijriah

Baca Selengkapnya  Anggota Koramil 1612-03/Reok Hadiri Resepsi Ulang Tahun Paroki Sta. Maria Immaculata Wae Kajong

kepada prajurit Nanggala bertempat di Lapangan Apel Brigif 1 Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan, Rabu (03/04/2024).

Penyerahan bingkisan Tunjangan Hari Raya (THR) tersebut dilaksanakan secara simbolis, kegiatan tersebut merupakan bentuk perhatian dan kepedulian serta upaya menjalin silaturahmi dengan prajurit Yonif 6 Marinir.

Baca Selengkapnya  Kapolrestabes Surabaya Memimpin Pelantikan dan Serah Terima Jabatan Pejabat Utama Serta Empat Kapolsek Jajaran

Dalam sambutannya Danyonif 6 Mar menyampaikan bahwa, bingkisan THR tersebut jangan dilihat dari nilainya, namun

ini merupakan wujud kepedulian dan rasa kekeluargaan dari pimpinan terhadap bawahannya, terutama di lingkungan Yonif 6 Mar.redaksi

Share :

Baca Juga

Berita

Satgas Yonif 611/Awl Kembali Lakukan Kegiatan Sosial Pembagian Logistik Ke Masyarakat Mimika

Berita

Ngopi Bareng, Tingkatkan Keharmonisan Satgas TMMD Dengan Warga

Berita

Sebelum Pilbup Datang Warga Sampang Bersatu dan Tidak Kenal Lelah Untuk Mendukung JIMAD SAKTEH

BERITA UTAMA

Stop Bullying, Polres Pamekasan Gencar Laksanakan Program Police Goes To School

Berita

TNI-Polri Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada ke Pedalaman Meratus

Berita

Peduli Lingkungan, Babinsa Bersama Warga Bersihkan Rumput Di Bahu Jalan

Berita

Cek Kesiapan Program Oplah Di Kabupaten Sambas Dandim 1208/Sambas Dampingi Tim Kementan RI Tinjau Sasaran.

Berita

Koramil 1002-04/Labuan Amas Selatan Bersatu dengan Masyarakat Bersihkan Pasar Pantai Hambawang, Cegah Banjir