Home / BERITA UTAMA / INVESTIGASI / News / TAG / TNI / Uncategorized

Selasa, 23 April 2024 - 10:56 WIB

Babinsa Koramil 1204-12/Parindu Hadiri Panen Sawit Perdana

Babinsa Koramil 1204-12/Parindu Hadiri Panen Sawit Perdana

Babinsa Koramil 1204-12/Parindu Hadiri Panen Sawit Perdana

 

Sanggau Sindoraya.com Babinsa Koramil 12/Parindu Menghadiri kegiatan Panen perdana (Peremajaan Sawit Rakyat) PSR dusun semadu Kec. Parindu Kab.Sanggau.Selasa 23/4/2024)

Terlihat Hadir Dalam kegiatan Tersebut PJ Bupati sanggau bpk Suherman SH MH, Kadis Bunak syafriansyah, Kadis KPTPHP bpk Kubin, Camat parindu,

Baca Selengkapnya  Cegah Banjir, Babinsa Galing Gotong-Royong Bersama Warga Bersihkan Parit

Babinsa kopda ferdyansyah, Bhabinkaptimas Bripka rudi, Kades maringin jaya, Kades Hibun, Ketua dan kelompok tani Goda berjaya

Dalam kesempatan tersebut Babinsa Koramil 12/Parindu Kopda M. Ferdyansyah menyampaikan lewat program ini petani sawit akan memperoleh hasil produksi

Baca Selengkapnya  Primkop Kartika Majapahit Sejahtera Kodim 0815/Mojokerto, Gelar RAT Tahun 2023

yang lebih tinggi sehingga harga tandan buah sawit (tbs) menjadi lebih baik pula karena dijual ke pabrik pengolahannya langsung.

Tentu saja ini akan berdampak pada kesejahteraan petani kita sekaligus menjadi bukti jika pemerintah bisa hadir di tengah-tengah masyarakat.redaksi

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

TNI, Perangkat Desa dan Masyarakat Banua Lawas Laksanakan Gotong Royong Bersama

Berita

Babinsa Sengawang Komsos Bersama Peternak Sapi Dan Beri Motivasi

BERITA UTAMA

KANTOR DIREKSI PT RISET PERKEBUNAN NUSANTARA MENGGELAR ACARA HALAL BIHALAL DALAM RANGKA MERAYAKAN 1 SYAWAL 1445 H

BERITA UTAMA

Komandan Yonmarhanlan IV Memberikan Pengarahan Kepada Seluruh Prajuritnya

Berita

PT. Conch dan Pemkab Tabalong Serahkan Bantuan Gizi untuk Anak Sekolah

Berita

Danramil 06/Sruweng Hadiri Kegiatan Pentasarufan Zakat Produktif II UPZ Kemenag bersama BAZNAS Kab. Kebumen

Berita

Kejari Tanjung Perak Mencatatkan Prestasi Gemilang, Sepanjang Tahun 2024

Berita

Rangkain Kegiatan HUT RI Ke 79 Dandim 1009/Tanah Laut Ikuti Upacara Apel Kehormatan Dan Renungan Suci