Home / Berita / BERITA UTAMA / INVESTIGASI / News / TAG / TNI / Uncategorized

Selasa, 6 Agustus 2024 - 12:06 WIB

Latih Petembak, Batalyon Arhanud 2 Marinir Berlakukan Prosedur Keamanan Ketat

Batalyon Arhanud 2 Marinir Berlakukan Prosedur Keamanan Ketat

Batalyon Arhanud 2 Marinir Berlakukan Prosedur Keamanan Ketat

 

AL, Dispen Kormar (Surabaya). Guna memastikan kelancaran dan keamanan selama latihan, Batalyon Arhanud 2 Marinir berlakukan prosedur keamanan ketat pada prajurit Elang Perkasa yang melaksanakan menembak di Lapangan Tembak Internasional FX. Soepramono, Karang Pilang, Surabaya. Selasa (06/08/2024).

Latihan yang dilaksanakan dengan tujuan meningkatkan keterampilan dan kesiapan tempur prajurit dalam berbagai situasi ini, menggunakan jenis senjata ringan seperti pistol dan senapan serbu yang pelaksanaannya prajurit diberikan kesempatan untuk berlatih menembak dengan berbagai sikap yakni menembak posisi tiarap, kneling dan sikap berdiri dengan menggunakan sasaran muncul – hilang.

Komandan Batalyon Arhanud 2 Marinir Letnan Kolonel Yogi Setiaji mengatakan penerapan keamanan selama latihan harus menjadi prioritas . “Seluruh prajurit diwajibkan mengikuti prosedur keamanan yang ketat dalam pemeriksaan senjata sebelum dan sesudah latihan dengan diawasi oleh pelatih dan personel Intelijen satuan,” ujarnya.

“Keamanan adalah hal yang tidak bisa ditawar. Setiap prajurit harus mematuhi semua aturan yang telah ditetapkan untuk mencegah terjadinya insiden dan memastikan latihan berjalan lancar,” tambah Letnan Kolonel Marinir Yogi Setiaji.

Baca Selengkapnya  Yonif 751/VJS Menyelenggarakan Kompetisi Menembak Dalam Rangka Memperingati HUT Yonif 751/VJS Yang Ke-60 Tahun

Share :

Baca Juga

Berita

Jum’at Curhat dan Bagikan Bansos dalam Rangka Nusantara Cooling System Jelang Pilkada 2024

Berita

Rangkain Kegiatan HUT RI Ke 79 Dandim 1009/Tanah Laut Ikuti Upacara Apel Kehormatan Dan Renungan Suci

Berita

Berikan Materi Peraturan Baris Berbaris Personel Kodim 1009/Tanah Laut Kunjungi Madrasah Ibtidaiyah Negeri 2 Tanah Laut

Berita

Pameran Lukisan Unity In Art Di Buka Kapolrestabes Surabaya Dan Mas Dibyo

Berita

Satgas TMMD Regtas Ke 119 Desa Mekar Jaya Memasuki Tahap Pemasangan Atap Bangunan RTLH.

Berita

Babinsa Koramil 15/Moyudan Dukung Pembinaan RT dan RW

BERITA UTAMA

Tingkatkan Pelayanan Publik, Kapolres Pasuruan Resmikan Samsat Smart Thru

Berita

Prajurit Petarung Yonmarhanlan VI Ikuti Pemberian Paket Lebaran TNI AL Tahun 2024