Home / Berita / BERITA UTAMA / INVESTIGASI / News / POLRI / TAG / Uncategorized

Selasa, 13 Agustus 2024 - 16:59 WIB

Cegah Kerawanan Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak, Polsek Maliku dan Koramil Gelar Patroli Sinergitas

Polsek Maliku dan Koramil Gelar Patroli Sinergitas

Polsek Maliku dan Koramil Gelar Patroli Sinergitas

 

Pulang Pisau – Sindoraya.com  Untuk mengantisipasi potensi kerawanan Kamtibmas menjelang Pilkada Serentak, tim gabungan Polsek Maliku dan Koramil Pandih Batu dari jajaran Polres Pulang Pisau dan Kodim 1011/Klk melakukan patroli di wilayah Kecamatan Maliku pada Selasa (13/08/2024) Pukul 10.00 Wib.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, kehadiran bersama kedua institusi keamanan ini menjadi langkah proaktif, dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di tengah dinamika politik yang meningkat, menjelang Pilkada serentak tahun 2024.

Baca Selengkapnya  Kebut Selesaikan Rehab Rumah TMMD, Kodim 1008 Tabalong Ingin Wujudkan Masyarakat Sehat Sejahtera

“Oleh karena itu, langkah preventif seperti patroli sinergitas antara TNI dan Polri menjadi sangat penting, untuk menjamin keamanan wilayah,” ujar Kapolsek.

Dijelaskan Ipda Rahmadi patroli sinergitas ini tidak hanya dilakukan menjelang pelaksanaan Pilkada 2024 saja, tetapi juga sudah dilakukan sebelum tahapan pesta demokrasi itu di mulai. Hal ini dilakukan untuk memastikan bahwa keamanan dan ketertiban masyarakat tetap terjaga secara konsisten dalam rentang waktu yang lebih luas.

Baca Selengkapnya  Koramil Haruyan Dan Warga Desa Pengambau Hulu Bergotong Royong Cegah Banjir

“Selama patroli sinergitas ini, TNI dan Polri juga melakukan koordinasi dengan berbagai pihak terkait untuk memastikan bahwa semua langkah yang diambil dapat berjalan secara lancar dan efektif,” pungkasnya. (Humasrespulpis)

Share :

Baca Juga

Berita

Polres Pulang Pisau Bersama Tim SAR Gabungan Lakukan Pencarian Korban Tenggelam di Perairan Maliku

Berita

PTPN I Regional 3 Laksanakan Workshop Integrated Management System IMS

Berita

Abuse of Power Pj Bupati Dan Dugaan Intimidasi Mantan Wakil Bupati Panaskan Politik di Kabupaten Sampang

Uncategorized

Ketum Bhayangkari Pusat Kembali Salurkan Ribuan Paket Bansos di Maluku Barat Daya

Berita

Polda Jatim Berhasil Amankan Bandit Jalanan Diantaranya Spesialis Curanmor dan Residivis Jambret

BERITA UTAMA

Beri Kejutan di Hari Bhayangkara, Bukti Sinergi dan Soliditas TNI Polri Tabalong Terjaga Baik

Berita

Satgas Yonif 611/Awang Long dan Dewan Guru SD Inpres Nayaro Gelar Upacara Bendera Peringatan Hari Guru Nasional

Berita

Yonif 2 Marinir Gelar Latihan Perorangan Dasar Tri Wulan 1 Tahun 2024 dengan Materi Cross Country