Home / Uncategorized

Jumat, 23 Agustus 2024 - 22:47 WIB

Berikan Rasa Aman, Polsek Maliku Patroli Malam ke Daerah Pemukiman Warga

Polsek Maliku Patroli Malam ke Daerah Pemukiman Warga

Polsek Maliku Patroli Malam ke Daerah Pemukiman Warga

Polres Pulang Pisau – Giat patroli secara stasioner rutin terus digelar oleh Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, di pemukiman penduduk yang ada di kecamatan Maliku, Kamis (22/08/2024) malam.

Polsek Maliku melaksanakan pengecekan dan patroli malam di pemukiman penduduk supaya sitkamtibmas tetap aman dan kondusif.

Baca Selengkapnya  Begini Tanggapan Dandim 1002/HST Video Viral Di Medsos

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi mengatakan bahwa pihaknya juga

memberikan perlindungan dan pengayoman kepada masyarakat di saat masyarakat sedang istirahat / tidur.

Baca Selengkapnya  Foto: Kakorlantas Imbau Masyarakat Persiapkan Diri dengan Baik Saat Mudik Lebaran

“Patroli ini akan terus kami lakukan dengan harapan masyarakat yang berada di rumah yang sedang beristirahat menjadi lebih aman dan nyaman,” pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Berita

Koptu Suriansyah Dampingi Petani Rawat Tanaman Timun, Hasil Maksimal Diharapkan

Berita

Danwingdik 300/Teknik Buka Pendidikan Suspa Pengelolaan BTB Angkatan Ke-3

Berita

Bulan Ramadhan Tidak Menyurutkan Semangat Personel Kodim 1009/Tanah Laut Kunjungi Masyarakat Di Desa Binaan

Berita

Anggota KILL LPM Gelar Demo di PN Mempawah, Dukung Gugatan Masyarakat Terhadap PT. Agro Alam Nusantara

Berita

Tingkatkan Ibadah Di Bulan Suci Ramadhan, Prajurit Yonmarhanlan IV Laksanakan Tadarus

BERITA UTAMA

Sosialisasikan Tentang Saber Pungli, di Lakukan oleh Personil Polsek

BERITA UTAMA

Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan ke- 60, Pemasyarakatan PASTI Berdampak

Berita

Babinsa Muara Uya Tunjukkan Kepedulian dengan Hadiri Resepsi Pernikahan Warga Desa Ribang