Home / Berita / BERITA UTAMA / INVESTIGASI / News / TAG / TNI / Uncategorized

Senin, 26 Agustus 2024 - 11:31 WIB

Babinsa Desa Sungai Nyirih Komsos Bersama Petani Kelapa Wilayah Binaan

Babinsa Desa Sungai Nyirih Komsos Bersama Petani Kelapa Wilayah Binaan

Babinsa Desa Sungai Nyirih Komsos Bersama Petani Kelapa Wilayah Binaan

 

Sambas – Salah satu sarana yang paling efektif untuk mempererat tali silaturahmi dan menjaga hubungan yang baik sekaligus memberi motivasi kepada warga khususnya para petani Kopra yaitu dengan komunikasi sosial.

Hal tersebut yang dilakukan Babinsa Sungai Nyirih Sertu Asmoi Sumaryono bersama warga binaan yang bekerja sebagai petani kopta yang bertempat di Dusun Barat, Desa Sungai Nyirih, Kec. Jawai Kab. Sambas, Senin (26/08).

Baca Selengkapnya  Anggota Koramil 1208-01/Sambas Kawal Pendistribusian Logistik Pemilu 2024 Melalui Jalur Air

Sertu Asmoi mengatakan, kegiatan komunikasi sosial yang dilakukannya ia manfaatkan untuk membantu mengolah hasil bumi yaitu Kelapa untuk dijadikan Kopra yang merupakan salah satu mata pencaharian masyarakat Desa Sungai Nyirih.

“Dari proses pengumpulan kelapa dari kebun hingga pengupasan kelapa dan proses pengasapan, Babinsa turut membantu. Dengan tujuan mendorong para petani Kopra dalam peningkatan penghasilan serta menumbuhkan keharmonisan Babinsa bersama warga,” ungkapnya.

Baca Selengkapnya  Kompak, Yonif 3 Marinir dan Australian Defence Force Perbaiki Fillbox pertahanan bersama di Pantai Banongan

Ditambahkannya, bahwa kehadiran Babinsa di seluruh lapisan masyarakat diharapkan dapat memelihara hubungan yang baik khususnya antara TNI dengan Masyarakat.

“Sehingga dapat membantu dalam pelaksanaan tugas pokok dan memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat,” tutupnya.

Share :

Baca Juga

Berita

H Slamet Junaidi KH Akhmad Mahfudz AQ Resmi Daftarkan Diri di KPU Sampang Dukung program pro Rakyat

Berita

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Berita

Irjen Pol Dedi Prasetyo sampaikan apresiasi atas jasa dan pengabdian 385 purnawirawan Polri dan PNPP

Berita

Pangdam XVII/Cenderawasih Pimpin Acara Sertijab dan Tradisi Korps Kasdam

Berita

Material Didistribusikan ke Lokasi TMMD Ke-121 Desa Kasiau Raya

BERITA UTAMA

Wujud Kepedulian TNI-AD Kepada Warga Masyarakat, Babinsa Koramil 01/Bas Bantu Pasang Atap Rumah

Berita

Lindungi Masyarakat Aparat Gabungan TNI POLRI Berhasil Rebut Senjata Dan Tembak Mati Tokoh KKB

Berita

Prajurit Kodim 1002/HST Berpindah Tugas, Jalin Silaturahmi Tetap Terjaga