BeritaBERITA UTAMAINVESTIGASITAGTNI

Satgas TMMD Ke-126 Kodim 1208/Sambas Tetap Semangat Angkut Adukan Semen Menggunakan Arko

5
×

Satgas TMMD Ke-126 Kodim 1208/Sambas Tetap Semangat Angkut Adukan Semen Menggunakan Arko

Sebarkan artikel ini
Satgas TMMD Ke-126 Kodim 1208/Sambas Tetap Semangat Angkut Adukan Semen Menggunakan Arko

 

Sambas – Meski cuaca panas terik, semangat Satgas TMMD ke-126 Kodim 1208/Sambas tidak surut dalam melanjutkan pekerjaan rabat beton di Desa Ratu Sepudak, Kecamatan Galing. Dengan penuh semangat, para personel TNI bahu-membahu mengangkut adukan semen menggunakan arko ke titik-titik pengecoran.

Baca Selengkapnya  Beri Motivasi Kepada Petani Babinsa Gayung Bersambut Laksanakan Komunikasi Sosial Di Persawahan Warga.

Kegiatan ini menjadi bukti nyata dedikasi Satgas TMMD dalam mempercepat pembangunan infrastruktur desa demi kesejahteraan masyarakat. Kerjasama dan semangat gotong royong antara TNI dan warga terus terlihat di setiap kegiatan di lapangan.

Baca Selengkapnya  Pendaftaran Calon Komponen Cadangan (Komcad) Reguler Tahun 2025 Resmi Dibuka: Siapkan Dirimu Bela Negara Tanpa Dipungut Biaya

Dengan kerja keras ini, diharapkan hasil pembangunan rabat beton dapat segera dinikmati warga dan memperlancar akses jalan di Desa Ratu Sepudak.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Konten dilindungi!!