Home / BERITA UTAMA / INVESTIGASI / News / POLRI / TAG / Uncategorized

Rabu, 24 April 2024 - 11:58 WIB

Cegah Kenakalan Remaja Di Lingkungan Sekolah, Satbinmas Polres Pulang Pisau Lakukan Binluh

Di Lingkungan Sekolah, Satbinmas Polres Pulang Pisau Lakukan Binluh

Di Lingkungan Sekolah, Satbinmas Polres Pulang Pisau Lakukan Binluh

 

Satuan Binmas Polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan Binluh (Pembinaan dan Penyuluhan) dalam rangka pencegahan terhadap kenakalan remaja di lingkungan sekolah, Rabu(24/04/2024).

Kegiatan Tersebut Berlangsung di MAN 1 Pulang Pisau yang di hadiri oleh Kanit Binmas Polres pulang pisau Guru Pengajar, Staf Dewan Guru,

serta murid kelas 10 IPA 2
Melalu Kesempatan Tersebut Kanit Binmas menyampaikan materi di antaranya,

terkait tindakan premanisme yang sering terjadi di lingkungan sekolah, terkait praktek melakukan pajak oleh siswa terhadap siswa, membuli, agar tidak dilakukan.

Baca Selengkapnya  Milik Masyarakat Sampang, PPP Hanya Mendorong Maksimalisasi Kinerja Pj Bupati

Terkait Narkoba mengajak kepada siswa yang umumnya laki-laki, jangan mengkonsumsi minuman keras,

lebih lebih obat-obatan terlarang seperti Narkotika dan sejenisnya, menghirup lem fox, pil pcc, ini dapat mengakibatkan rusaknya moral para remaja, karena para siswa ini merupakan generasi penerus bangsa.

Baca Selengkapnya  Pangdivif 2 Kostrad Tinjau Latma Ksatria Warrior 2024

Terkait lalu lintas, apabila tidak memiliki SIM jangan mengemudikan kendaraan, di saat berkendara menggunakan helm standart, dan disaat berkendara jangan ugal ugalan.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kasat Binmas IPTU Laaser Kristovor, S.H mengatakan,

kegiatan ini rutin di lakukan oleh Satuan Binmas dengan tujuan untuk pencegahan terhadap kenakalan remaja di lingkungan sekolah, “ungkapnya”

Share :

Baca Juga

Berita

PRAJURIT YONMARHANLAN X IKUTI UPACARA HUT KE-79 ARMADA RI

Berita

TNI Lakukan Karya Bakti Pembersihan Taman Makam Pahlawan Kusuma Bangsa

Berita

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Hadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Penghitungan Suara Tingkat Kecamatan

Berita

Dandim 1002/HST Lantik Pramuka Penggalang VII, Semangat Generasi Muda Dibangkitkan

Berita

YBM BRI Cabang Situbondo Salurkan Bantuan 50 Paket Pendidikan di Ponpes Nurur Rofi Dawuhan Situbondo

Berita

Bersihkan Selokan, Upaya Babinsa Ciptakan Kebersihan Lingkungan dan Kesehatan Masyarakat

Berita

Polda Jatim Berhasil Bongkar Judi Online dan TPPU Jaringan Internasional

Berita

Fauziyah Novita : Tim Kurator Bekerja Maksimal Agar PT. Hitakara Tidak Jatuh Pailit